Logistik – Definisi Perusahaan Manufaktur dan Contoh Manufaktur Apa itu Perusahaan Manufaktur Serta Contohnya – Definisi Perusahaan Manufaktur dan Contoh Manufaktur – Mgt Logistik Artikel mgt-logistik kali ini akan mengulas tentang definisi atau pengertian perusahaan manufaktur dan contoh manufaktur. Menurut catatan WorldBank pada tahun 2014, Indonesia berada di Top 20 negara […]
Ilmu Logistik
Logistik – Pengertian SCOR Model Pengertian scor model – Mgt Logistik. SCOR Model adalah singkatan dari The Supply Chain Operations Reference Model. Secara pengertian, SCOR Model adalah sebuah metode pendekatan untuk melakukan pengukuran terhadap kinerja dari sebuah supply chain. Sejarah SCOR Model Pengertian scor model – Mgt Logistik SCOR Model adalah […]
Logistik – Pengertian Supply Chain dan SCM Pengertian supply chain management – contoh supply chain management. Secara umum, definisi Supply Chain adalah sebagai berikut: Supply chain adalah sebuah sistem organisasi yang di dalamnya terdapat peran-peran dan melakukan berbagai kegiatan, meliputi informasi, dana dan sumber daya lainnya yang saling terkait dalam pergerakan suatu produk atau jasa […]
Sejarah Logistik Sejarah Logistik – Istilah logistik berasal dari bahasa Yunani “logos” yang berarti rasio, kata, kalkulasi, alasan, pembicaraan, orasi. Sedangkan dalam kamus Oxford logistik didefinisikan sebagai salah satu cabang ilmu militer yang berhubungan dengan pengadaan, pemeliharaan serta pengiriman material, personil dan fasilitas. Definisi lain pada kamus Oxford dari logistik […]
Pengetahuan Dasar Logistik Pengetahuan dasar logistik diperlukan untuk memahami kompleksitas persoalan dalam dunia logistik. Aktivitas logistik dapat diartikan sebagai salah satu aktivitas mata rantai dalam suppy chain management. Lebih jelasnya, aktivitas yang menghubungkan antara bagian hulu / upstream supply chain management dengan bagian hilir / downstream supply management. Simak juga logo […]
Definisi Logistik menurut organisasi / asosiasi dan kamus – kamus di dunia. Berikut ini kumpulan mengenai definisi dari kata logistik yang dapat menjadi referensi pelajaran tentang dunia logistik. Definisi Logistik dalam konteks bisnis Logistik didefinisikan sebagai kerangka kerja sebuah perencanaan bisnis untuk pengelolaan material, layanan, informasi dan aliran dana. Dalam […]